Cara Mengadukan Keluhan Masalah Kartu BCA Flazz

Bagaimanan Cara mengadukan Kelhan Segala Permasalahan Yang Berhubungan Dengan Kartu Flazz BCA ? - Setip produk yang berhubungan dengan sistem perbankan tidak semuanya berjalan sebagaimana mestinya ketika di lepas kepada konsumen/nasabah ketika digunakan, baik itu kartu debit ATM, kartu kredit dan termasuk kartu Flazz BCA yang rentan dari segi keamanannya maupun dari segi sistem.

Cara Mengadukan Keluhan Masalah Kartu BCA Flazz

Ada kalanya kartu tidak terbaca, saldo tiba tiba berkurang, bahkan terjadi penutupan sepihak oleh pihak bank. Lalu bagaimana prosedurnya jika masalah itu terjadi? bagaimana penaganan keluhan konsumen?

Penanganan Keluhan (Pengaduan) Kartu BCA Flazz

  • Anda dapat secara langsung ke kantor bank BCA bagian cutomer service
  • Jika ada stand Electronic Banking Center (EBC) BCA anda dapat berbicara langsung melalui video call dengan customer service untuk menyampaikan keluhan kartu Flazz BCA [ Lokasi EBC lihat di sini ]
  • Keluhan/pengaduan kepada BCA sehubungan dengan penggunaan Kartu Flazz dapat juga diajukan secara tertulis kepada Kantor Cabang BCA. 
  • Jika penyampaian keluhan/pengaduan secara tertulis harus dilampiri dengan fotokopi identitas diri Pemegang Kartu dan dokumen pendukung.
  • BCA akan menanggapi keluhan tersebut sesuai dengan kebijakan dan prosedur yang berlaku di BCA dan ketentuan hukum yang berlaku.
Baca Juga ; Tips Transaksi Pembayaran Dengan Kartu BCA Flazz

Demikianlah prosedur pengaduan segala keluhan tentang kartu Flazz BCA, Penanganan pengaduan konsumen/nasabah oleh pihak bank BCA.

Comments

Wanto said…
Sy punya etol, transaksi terakhir di RS prima Pekanbaru dgn saldo akhir 94rb, lalu sy ke bandara, begitu tempelkan kartu, saldo terbaca sy 90rb, setelah keluar, saldo akhir 84rb.

Pertanyaan sy : mengapa bisa berkurang saldo etol sy waktu mau masuk bandara...???

Tolong admin diperjelas.
TKS.
Wahyu sakria said…
Saya punya etol falzz tidak bisa di topup minta tolong CS bank BCA utk segera di proses transaksi topup nya,,dikarenakan saya sedang di perjalanan terhambat
Anom said…
Saya isi top up flazz mengunakan MBanking setelah input nominal 100 k lanjut input pin mbca transaksi di relening berhasil di potong tapi dinkartu tol tidak mau masuk sampai muncul gagal

Pertayaan bagai mana caranya untuk bisa kembali saldonya

Popular posts from this blog

Bagaimana Jika Kartu Flazz BCA Hilang? Apakah Bisa Diblokir

Berapa Lama Masa Berlaku Kartu Flazz BCA? Apakah Dapat di Uangkan?

Cara Mudah Isi Ulang (Top Up) BCA Flazz Melalui ATM BCA